Tuhan, bersama terbenamnya matahari senja ini, cabutlah...



Tuhan,
bersama terbenamnya matahari senja ini,
cabutlah keletihan dari hati,
pikiran, dan tubuhku.

Damaikanlah aku dengan masa laluku,
dan besarkanlah kesyukuranku setiap hari.

Tinggikanlah nilai peranku
bagi kebaikan keluargaku dan sesama,
dan indahkanlah masa depanku.

Aamiin

—————

Mario Teguh - Loving you all as always

Related Posts :

0 Response to "Tuhan, bersama terbenamnya matahari senja ini, cabutlah..."

Posting Komentar