Salmon!
Ibu Linna (Instagram @LinnaTeguh) dan saya nemu salmon goreng di Market Square - Helsinki, Finlandia.
Hmm … sayangnya saya tidak bisa ceritakan bagaimana segar, empuk, gurih, wangi garing gorengan yang … emm …
Sebetulnya, bukan makanannya atau di mana kita makan, tapi dengan siapa kita makan - itu yang lebih penting.
Anda sudah makan malam ini?
Kalau belum, makan yang enak ya?
Jangan lupa bilang terima kasih kepada Tuhan.
Love you! ☺☺☺
Mario Teguh
Home » Kata Mutiara »
Mario Teguh »
Mutiara Bijak
» Salmon! Ibu Linna (Instagram @LinnaTeguh) dan saya nemu salmon...
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 Response to "Salmon! Ibu Linna (Instagram @LinnaTeguh) dan saya nemu salmon..."
Posting Komentar