"Dalam pedih hatimu, engkau menyenandungkan . memang lucu, aku masih mencintaimu walau ku menangis..."

“Dalam pedih hatimu,
engkau menyenandungkan

. memang lucu, aku masih mencintaimu
walau ku menangis dalam penelantaran
dan masih mengharap kesetiaanmu

ini memang lucu, tapi tak lucu bagiku

. memang lucu, aku masih merindukanmu
memimpikanmu sebagai mempelaiku
walau ku tahu hatimu telah mati

ini memang lucu, tapi tak lucu bagiku

tapi ku berdoa agar Tuhan tak tertawa
dan menyelamatkan hatiku yang piatu ini

Aamiin

—————-”

- Mario Teguh - Loving you all as always

Related Posts :

0 Response to ""Dalam pedih hatimu, engkau menyenandungkan . memang lucu, aku masih mencintaimu walau ku menangis...""

Posting Komentar