“Engkau yang impiannya besar, tapi yang sedang dilambankan oleh rasa tak bertenaga dan kegalauan karena peliknya kehidupan, ingatlah ini ya?
Apa pun perasaan dan tingkat semangatmu, disiplinkanlah dirimu dalam setidaknya satu kebaikan kecil.
Disiplin tidak menjamin keberhasilan, tapi tidak ada keberhasilan tanpa disiplin.
Disiplin adalah keteraturan.
Dan, jika engkau ingin membangun kekuatan, bangunlah keteraturan.
Keteraturan adalah ibunda dari kekuatan, dan kesabaran adalah ayahandanya.
Dan jika engkau bersabar di dalam keteraturan melakukan sesuatu yang baik, engkau akan sampai di suatu tempat yang damai, yang sejahtera, yang penuh cinta dan kegembiraan, di dalam pergaulan dan pekerjaan yang merayakan kehidupan.
Adikku,
Sesungguhnya engkau tak mungkin melarikan diri dari disiplin.
Jika engkau tidak disiplin pada sesuatu yang baik, engkau pasti sedang disiplin untuk yang merugikanmu.
Disiplin - pada awalnya berat, tapi kemudian menjadi kebutuhan yang meringankan.”
- Mario Teguh - Loving you all as always
Apa pun perasaan dan tingkat semangatmu, disiplinkanlah dirimu dalam setidaknya satu kebaikan kecil.
Disiplin tidak menjamin keberhasilan, tapi tidak ada keberhasilan tanpa disiplin.
Disiplin adalah keteraturan.
Dan, jika engkau ingin membangun kekuatan, bangunlah keteraturan.
Keteraturan adalah ibunda dari kekuatan, dan kesabaran adalah ayahandanya.
Dan jika engkau bersabar di dalam keteraturan melakukan sesuatu yang baik, engkau akan sampai di suatu tempat yang damai, yang sejahtera, yang penuh cinta dan kegembiraan, di dalam pergaulan dan pekerjaan yang merayakan kehidupan.
Adikku,
Sesungguhnya engkau tak mungkin melarikan diri dari disiplin.
Jika engkau tidak disiplin pada sesuatu yang baik, engkau pasti sedang disiplin untuk yang merugikanmu.
Disiplin - pada awalnya berat, tapi kemudian menjadi kebutuhan yang meringankan.”
- Mario Teguh - Loving you all as always
0 Response to ""Engkau yang impiannya besar, tapi yang sedang dilambankan oleh rasa tak bertenaga dan kegalauan...""
Posting Komentar